Eka Chandrasari
Barcelona Lega, Ronald Araujo Segera Tinggalkan Timnas Uruguay
Barcelona bisa bernafas lega karena kapten mereka, Ronald Araujo, kemungkinan akan kembali ke Catalan lebih awal dari tugasnya di Timnas Uruguay.
Real Madrid Harus Terima Kenyataan, Rudiger Terbuka Kembali ke Serie A
Real Madrid harus terima kenyataan, Antonio Rudiger tak menutup kemungkinan kembali ke Serie A.
Donnarumma Buka Peluang Pindah ke Inter Milan
Gianluigi Donnarumma mengaku 'rindu' pada San Siro, bahkan menolak untuk kesampingkan kemungkinan dirinya kembali ke Serie A bersama Inter Milan.
Datangi Real Madrid, Fabregas Pertegas Nasib Nico Paz dan Tiga Talenta Real Madrid
Cesc Fabregas - pelatih Como, bertemu dengan Carlo Ancelotti untuk membahas Nico Paz dan tiga talenta Real Madrid lainnya.
Kembali ke Timnas Jerman, Leon Goretzka Langsung Menggebrak
Leon Goretzka langsung bikin gebrakan setelah dia dipanggil kembali ke Timnas Jerman.
Barcelona Ramaikan Perburuan Tanda Tangan Angel Gomes
Barcelona menjadi salah satu di antara klub yang tengah mengincar gelandang serang serba bisa yang akan segera bebas, Angel Gomes.
Dua Pemain Cedera, Indonesia Makin Mengkhawatirkan Jelang Hadapi Bahrain
Timnas Indonesia kalah telak 5-1 dari Australia di Match Day 7 Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, dan harus kehilangan dua andalan akibat cedera.
Hasil Australia vs Indonesia: Skuad Garuda Dibantai 5-1!
Hasil Australia vs Indonesia di matchday 7 Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, skor akhir, jalannya pertandingan, susunan pemain.
Cristian Romero Terbuka Gabung Real Madrid
Gilabola.com - Cristian Romero kemungkinan terbuka untuk gabung Real Madrid - jika raksasa Spanyol itu mendekatinya, karena ada keraguan terkait kesepakatan barunya di Tottenham...
Ingin Pinjam Lagi Antony, Real Betis Sodorkan Tawaran Menarik pada Setan Merah
Real Betis siap berunding dan sodorkan 'tawaran menarik' untuk meyakinkan Manchester United agar mau meminjamkan lagi Antony selama musim depan.
Borussia Dortmund Tekad Pertahankan Nico Schlotterbeck
Borussia Dortmund tekad pertahankan Nico Schlotterbeck - dan menjadikannya kapten tim, di tengah gempuran ketertarikan sejumlah klub papan atas Eropa.
Prediksi Australia vs Indonesia, Tekad Curi Poin di Kandang Lawan
Prediksi Australia vs Indonesia di matchday 7 Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, head-to-head, prediksi pertandingan, prediksi skor, prediksi susunan pemain.
Wataru Endo: Jepang Tak Puas Hanya Lolos ke Piala Dunia
Target Timnas Jepang lebih tinggi dari sekadar lolos ke Piala Dunia 2026, dan bertekad jadi tim pertama yang memastikan tempat di putaran final ajang tersebut, Kamis (20/3).
Barcelona Prioritaskan Kontrak Baru, Frenkie de Jong Kini Cenderung Bertahan
Barcelona prioritaskan perpanjangan kontrak Frenkie de Jong. Deco dan Hansi Flick pun ingin klub amankan masa depan jangka panjang gelandang Belanda itu.
Real Madrid Bidik Dua Pemain Gantikan Vinicius Junior
Real Madrid bidik dua bintang sebagai calon pengganti Vinicius Junior, jika bintang asal Brasil itu memilih hengkang di akhir musim ini.















