Advertisement
Home Penulis Dikirim oleh Eka Chandrasari

Eka Chandrasari

5030 KIRIMAN 0 KOMENTAR
Eka Chandrasari adalah jurnalis olahraga yang berdedikasi untuk memberikan liputan komprehensif tentang sepak bola Eropa dan Indonesia. Dengan pengalaman lebih dari 25 tahun, ia menjadi sumber terpercaya bagi para penggemar yang ingin mengetahui berita terbaru tentang klub dan pemain favorit mereka.
Inigo Martinez dalam sebuah aksinya bersama Barcelona

Walau Sudah Bangkotan, Inigo Martinez Tetap Andalan Pelatih Spanyol

Pelatih Timnas Spanyol, Luis de la Fuente, mengaku tetap andalkan Inigo Martinez, meski bek Barcelona itu sudah tak muda lagi.
David Alaba dalam sebuah sesi latihan Real Madrid

Real Madrid Siap Lepas David Alaba Demi Pemain Muda yang Lebih Tangguh

 Real Madrid siap melepas pemain veterannya, David Alaba, untuk memberi ruang bagi pemain muda yang lebih tangguh.
Manchester City Bidik Tiga Kiper Jadi Pengganti Ederson

Manchester City Bidik Tiga Kiper Jadi Pengganti Ederson

Manchester City bidik tiga penjaga gawang yang mereka nilai pas untuk gantikan Ederson Moraes.
Dua Pemain PSM Makassar dalam Sesi Latihan Jelang Menjamu CAHN FC di ACC 2024 2025

PSM Makassar Tekad Kalahkan Wakil Vietnam di ASEAN Club Championship

PSM Makassar siap hadapi wakil Vietnam, Cong An Ha Noi (CAHN) FC, di leg pertama semifinal ASEAN Club Championship (ACC) 2024/2025, Rabu (2/4) malam ini.
Timnas Indonesia U17 saat bertemu Australia di Kualifikasi Piala Asia U17

Daftar Lengkap 23 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia U17

Timnas Indonesia akan diperkuat 23 pemain di Piala Asia U17, setelah nama Mathew Baker akhirnya masuk dalam skuad asuhan pelatih Nova Arianto tersebut.
Xabi Alonso Bertahan di Bayer Leverkusen Semusim Lagi

Bayer Leverkusen Blak-Blakan Soal Keputusan Masa Depan Xabi Alonso

Bayer Leverkusen ungkap keputusan Xabi Alonso terkait masa depannya, setelah pelatih asal Spanyol itu terus digadang-gadang akan gantikan Carlo Ancelotti di Real Madrid.
Wojciech Szczesny dalam sebuah laga bersama Barcelona

Szczesny Segera Pecahkan Rekor Langka di Barcelona

Kiper Barcelona, Wojciech Szczesny, selangkah lagi pecahkan rekor bersejarah hanya berhasil diukir lima pemain klub Catalan tersebut.
Pep Guardiola dan Ancelotti Sama-Sama Dibidik Timnas Brasil

Timnas Brasil Incar Pep Guardiola Usai Pecat Dorival Junior

Timnas Brasil incar Pep Guardiola untuk gantikan Dorival Junior yang mereka pecat pada hari Jumat (28/3) - dua hari setelah Selecao dipermalukan Argentina, 4-1.
Cody Gakpo Dilirik Bayern Munchen

Bayern Munchen Siap Bayar Mahal Cody Gakpo

 Bayern Munchen siap membayar mahal untuk datangkan bintang Liverpool, Cody Gakpo, di bursa transfer musim panas.
Real Madrid Dituntut Jawab 3 Pertanyaan Sebelum Boyong Alexander-Arnold

Real Madrid Dituntut Jawab Tiga Pertanyaan Sebelum Gaet Alexander-Arnold

Real Madrid harus bisa menjawab tiga pertanyaan sebelum tuntaskan transfer Trent Alexander-Arnold.
Liverpool Lepas lagi Kiper MUda ini ke Swedia

Tinggalkan Liverpool, Kiper Muda Pilih Bermain di Klub Divisi Dua Swedia

Liverpool tinggal selangkah lagi lepas kiper mudanya, Jakub Ojrzynski, ke klub divisi dua Liga Swedia, Utsiktens BK, dengan status pinjaman hingga akhir musim ini.
Wojciech Szczesny dalam sebuah laga bersama Barcelona

Barcelona 99 Persen Perpanjang Kontrak Wojciech Szczesny

Barcelona diberitakan 99 persen akan memperpanjang kontrak kiper veteran asal Polandia, Wojciech Szczesny.
Real Madrid Buat Keputusan Akhir Soal Karir Luka Modric

Real Madrid Buat Keputusan Akhir Soal Nasib Luka Modric

Real Madrid buat keputusan akhir mengenai masa depan legenda mereka, Luka Modric.
AC Milan Berpeluang Bajak Antonio Conte

AC Milan Berpeluang Bajak Antonio Conte dari Partenopei

Performa AC Milan menurun drastis musim ini, duduk di posisi kesembilan klasemen Serie A, dan terpaut enam poin dari posisi terakhir Liga Champions.
Andriy Lunin dalam sebuah sesi pemanasan di Real Madrid

Real Madrid Tanpa Courtois, Kembali Siagakan Lunin Hadapi Los Pepineros

Real Madrid tanpa Thibaut Courtois saat menjamu Leganes, Minggu (30/3). Carlo Ancelotti diperkirakan akan andalkan Andriy Lunin di bawah mistar gawang timnya.